Loncat ke konten
Optima Psychology
  • Beranda
  • Tentang Kami
  • Artikel
  • Psikotes Online
  • Hubungi Kami

Bulan: Mei 2024

30 Mei 2024

5 FAKTOR PENTING DALAM MENEMUKAN PASSION

Umum oleh Putri Arlandakomentar 0

‘Do What You Love, Love What You Do’. Istilah tersebut seringkali diungkapkan saat seseorang sedang mencari passion-nya. Dalam konteks ini, passion didefinisikan sebagai sebuah aktivitas yang dicintai seseorang, memberikan kebahagiaan dan inspirasi, serta meningkatkan kesejahteraan emosional. Berikut ini beberapa faktor yang perlu dipertimbangkan dalam proses mengidentifikasi passion dan menetapkan karir yang dapat mendukungnya. Pengalaman dan KesabaranPassion biasanya berkembang berdasarkan pengalaman […]

Read more>>
27 Mei 20247 Juni 2024

GOOD ENOUGH or NOT ENOUGH

Umum oleh Putri Arlandakomentar 0

“Saya sudah berhasil mencapai banyak kesukesan dalam hidup. Saya berhasil lulus dari universitas unggulan dengan nilai terbaik. Saya berhasil mendapat pekerjaan dengan gaji yang besar. Saya juga berhasil mendapatkan promosi jabatan di perusahaan. Saya memiliki uang membeli apapun yang saya inginkan. Tapi, saya merasa diri saya masih bisa melakukan lebih banyak lagi. Orang disekitar saya dapat melakukan hal-hal yang lebih […]

Read more>>
24 Mei 2024

PENTINGNYA SELF ACCEPTANCE (PENERIMAAN DIRI) UNTUK MENCAPAI KESUKSESAN

Kesehatan Mental oleh Putri Arlandakomentar 0

Sebagian besar orang kesulitan untuk menerima kondisi diri seluruhnya, termasuk kelebihan dan kekurangan yang dimiliki. Mereka mengharapkan penilaian negatif dari orang lain serta terlalu terpaku pada kesalahan dan kekurangan yang dimiliki. Mereka beranggapan bahwa bersikap keras terhadap diri sendiri dapat menjadi motivasi untuk menjadi pribadi yang lebih baik. Namun, situasi tersebut hanyalah sebuah fantasi. Untuk berkembang menjadi lebih baik, Anda […]

Read more>>
20 Mei 202421 Mei 2024

BAGAIMANA KEHIDUPAN SEORANG YANG SUKSES?

Umum oleh Putri Arlandakomentar 0

Kompetisi selalu terjadi pada seluruh aspek kehidupan seseorang. Seringkali kita diajarkan bahwa mendapatkan nilai yang tinggi di sekolah akan membuat seseorang diterima pada universitas yang bereputasi baik sehingga mereka akan mendapatkan pekerjaan dengan gaji maupun kekuasaan yang besar. Pernyataan tersebut mendorong kita untuk bersikap secara agresif dan kompetitif agar mendapatkan kehidupan yang sukses. Beragam aspek eksternal menjadi penanda kesuksesan seseorang […]

Read more>>
17 Mei 2024

MERESPON PENAWARAN GAJI YANG LEBIH RENDAH DARI INFORMASI YANG DIIKLANKAN

Karier oleh Putri Arlandakomentar 0

Pada beberapa situasi, gaji yang ditawarkan oleh perusahaan lebih rendah dari rentang yang telah dinformasikan pada info lowongan pekerjaan. Terdapat beberapa alasan mengapa perusahaan mengubah jumlah gaji yang ditawarkan menjadi lebih rendah, seperti : Terjadi perubahan tugas dan tanggung jawab dari posisi yang dilamar Terjadi penyesuaian berdasarkan penawaran dari perusahaan lain Terdapat perubahan anggaran perusahaan Saat Anda menghadapi situasi tersebut, […]

Read more>>
14 Mei 2024

STRATEGI MENEGOSIASIKAN GAJI YANG DITAWARKAN PERUSAHAAN

Karier oleh Putri Arlandakomentar 0

Anda berhak untuk meminta penyesuaian gaji pada perusahaan jika merasa penawaran yang diberikan tidak sejalan dengan latar belakang pendidikan, level karir, pengalaman dan keterampilan yang dimiliki. Anda juga bisa meminta kompensasi dalam bentuk lain selain gaji bulanan, seperti saham perusahaan atau penambahan kesempatan cuti. Berikut ini merupakan langkah yang dapat Anda lakukan saat akan menegosiasikan gaji yang ditawarkan perusahaan. Mengetahui […]

Read more>>
8 Mei 202414 Mei 2024

PENTINGNYA MENGEVALUASI PENAWARAN GAJI

Karier oleh Putri Arlandakomentar 0

Seorang pegawai yang telah lolos tahap seleksi akan melalui proses negosiasi gaji. Perusahaan biasanya akan menjelaskan mengenai kompensasi dan keuntungan yang didapatkan pegawai beserta gaji yang ditawarkan. Anda perlu mencermati gaji yang ditawarkan oleh perusahaan agar gaji yang didapatkan sesuai dengan tenaga dan energi yang dikeluarkan. Berikut merupakan aspek yang perlu dievaluasi saat menerima penawaran gaji. Lokasi geografisAnda perlu memahami […]

Read more>>
6 Mei 20247 Mei 2024

KETERAMPILAN YANG SEBAIKNYA DIMASUKKAN DALAM RESUME

Karier oleh Putri Arlandakomentar 0

Deskripsi mengenai keterampilan kandidat pada resume yang dibuat dapat menunjukkan kepada perusahaan bahwa Anda memiliki kemampuan yang dibutuhkan untuk sukses dalam posisi yang dilamar. Perusahaan biasanya lebih mencermati bagian tersebut untuk menentukan kelolosan kandidat ke tahap seleksi selanjutnya. Berikut ini merupakan soft skills unggulan yang dapat dimasukkan dalam resume yang Anda buat. Keterampilan mendengarkan secara aktif (active listening skills)Mendengarkan secara […]

Read more>>
3 Mei 20247 Mei 2024

STRATEGI MENULIS RESUME YANG MENARIK

Karier oleh Putri Arlandakomentar 0

Resume merupakan dokumen yang umum digunakan dalam proses rekrutmen. Dokumen ini bertujuan untuk mengkomunikasikan kualifikasi kandidat untuk posisi yang dituju berdasarkan keterampilan dan pengalaman yang dimiliki. Resume secara umum berisikan informasi mengenai latar belakang dan kualifikasi yang relevan dengan posisi yang dituju dalam format yang mudah dipahami oleh perusahaan. Untuk membuat resume yang dapat menarik perhatian perusahaan, Anda perlu menyusunnya […]

Read more>>
2 Mei 2024

KETERAMPILAN YANG PERLU DIKEMBANGKAN SEORANG PIMPINAN

Karier oleh Putri Arlandakomentar 0

Seiring meningkatnya jenjang karir Anda dalam perusahaan, Anda perlu mempersiapkan diri untuk memasuki level manajemen dengan kemampuan kepimpinan yang lebih baik. Pengembangan keterampilan kepemimpinan Anda dapat menjadi nilai lebih saat proses seleksi. Berdasarkan penelitian yang dilakukan oleh Harvard University, terdapat enam area kritis yang perlu ditingkatkan oleh seorang manajer, yaitu: Leading teamsBeberapa tanggung jawab penting seorang pimpinan tim adalah melakukan […]

Read more>>

Pos-pos Terbaru

  • THE OVERTHINKER’S PARADOX
  • MULAILAH DARI PERUBAHAN YANG KECIL!
  • MENGENAL TRUE KINDNESS?
  • MENGENAL GENTLE PARENTING
  • CROSS-GENERATION COMMUNICATION

Komentar Terbaru

Tidak ada komentar untuk ditampilkan.

Arsip

  • Januari 2025
  • Desember 2024
  • November 2024
  • Oktober 2024
  • September 2024
  • Agustus 2024
  • Juli 2024
  • Juni 2024
  • Mei 2024
  • April 2024
  • Maret 2024
  • Februari 2024
  • Januari 2024
  • Desember 2023
  • November 2023
  • Oktober 2023
  • Juni 2023
  • Maret 2023
  • Februari 2023
  • Januari 2023
  • Desember 2022
  • November 2021

Kategori

  • Karier
  • Kesehatan Mental
  • Minat-Bakat
  • Rekrutmen
  • Tak Berkategori
  • Umum

Pos-pos Terbaru

  • THE OVERTHINKER’S PARADOX
  • MULAILAH DARI PERUBAHAN YANG KECIL!
  • MENGENAL TRUE KINDNESS?
  • MENGENAL GENTLE PARENTING
  • CROSS-GENERATION COMMUNICATION

Komentar Terbaru

    Arsip

    • Januari 2025
    • Desember 2024
    • November 2024
    • Oktober 2024
    • September 2024
    • Agustus 2024
    • Juli 2024
    • Juni 2024
    • Mei 2024
    • April 2024
    • Maret 2024
    • Februari 2024
    • Januari 2024
    • Desember 2023
    • November 2023
    • Oktober 2023
    • Juni 2023
    • Maret 2023
    • Februari 2023
    • Januari 2023
    • Desember 2022
    • November 2021

    Kategori

    • Karier
    • Kesehatan Mental
    • Minat-Bakat
    • Rekrutmen
    • Tak Berkategori
    • Umum
    Mon - Fri: 8:00 - 16:00

    Copyright @ 2021 Optima Psychology

    Dengan bangga ditenagai oleh WordPress | Tema: Airi oleh aThemes.